Tana Paser – Pasca lebaran Idulfitri 1444 Hijriah, Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Paser melanjutkan penyaluran bantuan pangan berupa beras kepada 13.245 jiwa atau Keluarga Penerima Manfaat (KPM).
“Sebelum lebaran sudah kita salurkan...
Samarinda - Kabupaten Paser terima Piagam Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) Tingkat Provinsi Tahun 2023 setelah berhasil menjadi Kabupaten Terbaik 3 pada Perencanaan dan Pencapaian Daerah Tingkat Provinsi Kategori Kabupaten di Samarind...
Tana Paser – Sosialisasi Rancangan undang – Undang Tentang Kesehatan disampaikan oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin pada Rapat Koordinasi melalui Zoom meeting yang dihadiri oleh Bupati Paser, dr Fahmi Fadli di Ruang Rapat Sadureng...
Tana Paser – Ketua Karang Taruna Desa Paser Belengkong, Muhammad Noor, berharap agar Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Paser memerhatikan lahan di sepanjang siring depan Museum Sadurengas.
“Harapan kami lahan di depan museum Sadurengas...
TANA PASER- Bupati Paser dr Fahmi Fadli menerima kunjungan dari Kepala Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin Ahmad Darmuji, Selasa (5/10/2021).
Kunjungan ini dilaksanakan dalam rangka silaturahmi dan memperkuat kerja sama yang selama ini telah terjal...